Powered By Blogger

Senin, 07 November 2011

Keris Tjombong - SOLD -
















Keris dhapur lurus dengan pamor adeg dan combong di bagian sor sor-an hingga ke-bagian tengah keris. Wesinya warna hitam padat dan tebal terasa agak berat, permukaannya berlubang -lubang dan bergelombang lipatan pamornya terasa bila diraba dengan tangan.
.
Warangkanya dilapis kuningan yang berukir timbul, serta handelnya bermotif burung, utuh seperti waktu saya mendapatkannya, Warangan lama masih tersisa wangi harumnya. Panjang keseluruhannya keris ini 51-cm, panjang wesinya saja tanpa handle sekitar 35-cm.
.


- SOLD -

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Lukito Artifact

Assalamuallaikum Wr.Wb..Ini Blog saya khususkan dengan beberapa Harapan, terutama untuk ajang bertukar cerita dan informasi benda-benda Traditional Collectable, seperti senjata senjata traditional serta barang lainnya dan juga agar tidak terlalu memberatkan Blog saya terdahulu Lukito Gallery.
Pengetahuan dan Jumlah Koleksi saya tidaklah seberapa, karena itu yang saya harapkan adalah dapat saling mempertemukan sesama penghobby senjata trdional dan dapat saling membagi Ilmu dan Informasi . Apabila terdapat cerita berbeda ,koreksi serta sara-saran dapat dikirimkan melalui email ahlukito@yahoo.com, atau melalui 0813 2020 0110. Terimkasih.

Popular Posts

Pengikut